Biar Berlimpah Emas, Miliki Pamor Udan Mas

oleh -249 Dilihat
oleh

Inilah keris paling dicari hingga saat ini. Orang mengenalnya sebagai keris  pamor Udan Mas. Tapi tentah tidak banyak yang bisa mencari sebab memang jumlahnya terbatas. Sedang harganya juga semakin mahal. Bahkan yang beredar di pasar pun, belum tentu keris tua yang mahal. Bisa jadi malah keris Udan Mas palsu.

Maka kenalikah ciri-ciri Pamor Udan Mas. Keris ini secara umum motifnya seperli titik-titik air hujan yang atuh ke genangan air. Titik-titik air hujan emas. Atau se­cara gampang, seperti bulatan obat nyamuk, yang menggerombol dengan pola lima-lima. Ada jarak antara bentuk hujan itu.  Dengan begitu,  pamor ini memang tampak amat indah.

Tentu saja ada makna yang ingin disampaikan sang empu dengan membuat pola hujan bergerombol lima. Tapi paling tidak dengan nama Udan Mas, pesan itu mudah dipahami sebagai doa untuk datangnya rezeki berlimpah seperti hujan emas. Selain memang maknanya menopang kerezekian pemiknya, keris ini tidak mudah dibuat. Sehingga stoknya sangat terbatas.

Tangguh keris Udan Mas, yang langka itu akan semakin sulit ditemukan yang terbaik. Konon, Udan Mas terbaik adalah tangguh Pejajaran dan Tuban yang secara umum bilahnya tipis. Pamor Udan Mas sesungguhnya pamor rekaan atau sengaja dibuat untuk menambah pamor rezeki pemiliknya.

Dari cara pembuatannya Keris Udan Mas bisa dibedakan dalam dua hal. Pertama pola hujab emas dibuat ketika bilah keris sudah dingin. Yang kedua saat bilah masih panas. Hasilnya, yang dibuat setelah dingin akan terlihat lebih halus. Begitu sebalikny, yang dibuat saat bilah panas, hasilnya kurang sempurna.

Sedangkan [ems lainnya adaiah pamor Udan Mas yang dibuat ketika keadaan bilah masih panas. Term, nolo pamor yang ini agak kurang sempuma, karena dibuat ketika bilah kens dalam kondisi yang

Ini berdasar-kan teknik pembuatannya. Kens pamor Udan Mas yang tampak halus motrlnya, biasanya dibuat ketika bitah sudah di-ngtn. Formasi bulatan hujan mas yang berlapis-lapis itu disepuh pada saat bilah sudah dalam keadaan dingin. Makanya. bulatan tetes hujan emasnya menjadi lebih rapt dan teratur.

Keris pamor Udan Mas seolah menjadi primadona kolektor, karena dua hal. Diyakini mendatangkan rezeki serta memiliki keindahan tinggi.  Selain itu, keris ini termasuk rangguh sepuh karena yang asli dibuat era Pajajaran dan Tuban. Sementara itu, yang cocok dengan keris ini adalah warongko yang bukan ladrang. Tujuannya agar praktis dibawa sebab dulu, keris ini selalu dibawa oleh pemiliknya bepergian.(*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.